Mengapa kita lebih sering buang air kecil ketika dingin?

Mengapa kita lebih sering buang air kecil ketika dingin?

Pembahasan:
Ketika kita berada dalam lingkungan atau udara yang dingin tubuh tetap berusaha menstabilkan suhunya sehingga kita harus mengeluarkan kelebihan air dalam tubuh. Ketika cuaca dingin, tubuh kita bereaksi berbeda terhadap produksi urine. Paparan dingin menyebabkan penurunan aliran darah ke permukaan kulit yang menyebabkan penyempitan pembuluh darah sehingga menghambat keluarnya cairan dalam tubuh dari hasil uap pembakaran energi sehingga secara tidak langsung tubuh merespons dengan melepaskan cairannya melalui urine dan menjadikan kita lebih sering buang air kecil. Saat cuaca dingin, alat ekskresi ginjal lebih aktif mengeluarkan sisa metabolisme berupa air, garam mineral, dan urea sehingga membuat kandung kemih lebih cepat penuh. Kandung kemih yang sudah penuh akan mendesak katup uretra untuk mengeluarkan air seni.
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

0 Response to "Mengapa kita lebih sering buang air kecil ketika dingin?"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel