Tahapan kloning transfer inti adalah sebagai berikut. (1) Morula diimplantasikan k
Tahapan kloning transfer inti adalah sebagai berikut.
(1) Morula diimplantasikan ke dalam rahim domba betina
(2) Inti dari sel somatik donor dimasukkan ke dalam ovum
(3) Sel somatik donor diambil intinya
(4) Ovum dirusak intinya dengan sinar ultraviolet
(5) Ovum membelah beberapa kali membentuk morula
(6) Bayi domba siap dilahirkan
Urutan proses kloning domba yang paling benar adalah ....
(1) Morula diimplantasikan ke dalam rahim domba betina
(2) Inti dari sel somatik donor dimasukkan ke dalam ovum
(3) Sel somatik donor diambil intinya
(4) Ovum dirusak intinya dengan sinar ultraviolet
(5) Ovum membelah beberapa kali membentuk morula
(6) Bayi domba siap dilahirkan
Urutan proses kloning domba yang paling benar adalah ....
A. (1) – (2) – (3) – (4) – (5) – (6)
B. (1) – (2) – (3) – (4) – (5) – (6)
C. (1) – (3) – (2) – (6) – (4) – (5)
D. (4) – (3) – (2) – (5) – (1) – (6)
E. (5) – (6) – (1) – (2) – (3) – (4)
Pembahasan:
Urutan proses kloning domba yang benar:
(4) Ovum dirusak intinya dengan sinar ultraviolet
(3) Sel somatik donor diambil intinya
(2) Inti dari sel somatik donor dimasukkan ke dalam ovum
(5) Ovum membelah beberapa kali membentuk morula
(1) Morula diimplantasikan ke dalam rahim domba betina
(6) Bayi domba siap dilahirkan
Jawaban: D
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375
0 Response to "Tahapan kloning transfer inti adalah sebagai berikut. (1) Morula diimplantasikan k"
Post a Comment