Tentukan massa garam NaCN yang harus dilarutkan untuk membentuk 250 mL larutan dengan pH sebesar 10

Tentukan massa garam NaCN yang harus dilarutkan untuk membentuk 250 mL larutan dengan pH sebesar 10! (Ka HCN = 10-10, Mr NaCN = 49)

Pembahasan:
massa garam NaCN bisa kita ketahui dengan menggunakan rumus:
pH = 10  pOH = 4
                   [OH-] = 10-4

mol = Molar x Volume
        = 10-4 x 0,25
mol = 2,5 x 10-5 mol
massa NaCN = mol x Mr
                      = 2,5 x 10-5 x 49
                      = 1,225 x 10-3g
massa NaCN = 1,225 mg

Jadi massa NaCN didapatkan sebesar 1,225 mg
------------#------------
Semoga Bermanfaat
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
WA /LINE : 081 669 2375

0 Response to "Tentukan massa garam NaCN yang harus dilarutkan untuk membentuk 250 mL larutan dengan pH sebesar 10"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel